Kamis, 27 Oktober 2011

5 Sekawan

         By: Saiful Ulum

Pada suatu hari Anne (adik Julian) dan George (saudara Julian) mendapat surat dari Julian. Mereka berdua sangat senang sekali dan dengan cepat mereka membaca surat itu. Ternyata isi surat itu berisi liburan yang akan didapat Julian dan Dick selama beberapa hari bertepatan dengan akhir pekan yang panjang pada pertengahan semester. Anne dan George pun segera menyiapkan seluruh bekal untuk perjalanan mereka selama 5 hari.
Hari keberangkatan tiba. Julian dan Dick serta Anne, George, dan Timmy (anjing) berangkat namun dengan arah yang berbeda. Mereka berjanji untuk bertemu di sebuah kedai minuman. Setelah semuanya berkumpul, mereka memesan sandwich sebanyak 64 sandwich untuk bekal mereka. Pemilik took juga mengingatkan untuk berkati-hati karena di sini banyak penjara.
Mereka berlima berangkat. Mereka akhirnya sampai di Bukit Kelinci. Disana banyak sekali kelinci. Begitu pula di Hutan Arnab. Timmy segera mengejar kelinci-kelinci itu. Namun sayang ia terjebak di liang kelinci. Anne berusaha mengeluarkan Timmy. Setelah 30 menit, Timmy bias dikeluarkan. Merekapun beristirahat dan menyantap makanan yang mereka bawa.
Setelah selesai mereka berangkat untuk melanjutkan ke Telaga Biru. Namun di tengah jalan kaki Timmy terkilir akibat kejadian tadi. Julian dan George memutuskan ke Wisma Spiggi untuk mengobati kaki Timmy. Sedangkan Anne dan Dick melanjutkan ke penginapan.
Anne dan Dick berangkat. Hari mulai gelap dan hujan. Mereka hampir saja tersesat namun akhirnya mereka menemukan sebuah rumah. Anne pun tinggal di rumah itu, namun Dick harus tinggal di lumbung karena pemiliknya tidak mengijinkandua orang tinggal. Saat ia tidur di lumbung, ada orang aneh dan misterius yang memanggil nama Dick. Dick menghampirinya di balik jendela dengan menyembunyikan diri. Orang itu memberi pesan aneh. Dick bingung dan tertidur kembali. Sesaat kemudian ada oarng yang misterius dating ke dalam lumbung. Sepertinya orang itu sedang menunggu sesuatu.Dick pun semakin menyembunyikan dirinya. Saat pagi tiba, orang itu sudah tidak ada.
Dick segera kembali ke rumah itu, namun anak pemilik rumah (Dirty Dick) segera mengusirnya. Dick lari dan bersembunyi. Ia mencari cara untuk menyelamatkan Anne yang berada di loteng rumah itu. Mereka pun berhasil pergi dari rumah itu. Dick dan Anne bertanya kepada orang yang berpapasan di tengah jalan. Ternyata rumahitu bukan penginapan Telaga Biru. Mereka segera pergi ke Tiga Gembala.
Sesampai disana mereka bertemu dengan Julian, George, dan Timmy. Mereka berlima sarapan dan menceritakan pengalaman mereka masing-masing. Mereka menebak orang yang memberi pesan kepada Dick adalah narapidana yang kabur, karena semalam ada narapidana yang melarikan diri. Mereka berencana untuk melapor ke kantor polisi di desa Reebles. Saat mereka melapor ke sana, polisi disana tidak percaya mengenai laporan mereka dan mengatakan bahwa napi itu sudah di tangkap. Mereka pun bertemu Meg (anak perempuan) dan bersama-sama pergi ke rumah nenek Meg untuk makan. Setelah itu mereka bertanya tentang daerah Dua Puhon. Nenek pun menjelaskan tentang daerah itu. Mereka mencoba ke sana dan bertanya ke kantor pos sambil menyewa selimut.
Mereka pergi ke sana dan menginap di sebuah kamar bawah tanah dari rumah yang telah terbakar. Saat pagi mereka kembali berdiskusi mengenai masalah pesan itu. Mereka hampir memecahkan pesan itu dan memutuskan untuk mencari Saucy Jane (kapal) yang diperkirakan didalamnya terdapat harta.
Tanpa disangka Maggi dan Dirty Dick dating dan mereka sempat adu mulut, namun Lima Sekawan berpura-pura sedang melancong. Lima Sekawan memutuskan naik rakit untuk mencari harta itu dan setelah berusaha keras mereka menemukannya. Namun Maggi dan Dirty Dick juga pergi ke danau itu dan mereka adu mulut lagi. Akhirnya Maggi dan Dirty Dick pergi. Lima Sekawan juga memutuskan untuk mengambil harta itu pada malam hari saja.
Pada waktu malam hari mereka berhasil mengambil harta itu dan mereka menunggu pagi untuk menyerahkan harta itu ke kantor polisi namun bukan kantor polisi di desa Reebles.
Saat matahari muncul meeka segera pergi. Namun mereka diketahui Maggi dan Dirty Dick bahwa mereka telah mengambil harta itu. Dirty Dick segera mengejarnya, tetapi kaki Dirty Dick terjebak di Lumpur. Begitu pula dengan Maggi. Setelah Lima Sekawan sampai di kantor polisi, mereka menceritakan semuanya dan para polisi segera menangkap Dirty Dick serta Maggi. Harta itu pun segera di kembalikan kepada pemiliknya yaitu Ratu Fallensia.

Selasa, 25 Oktober 2011

Life

By: Naufal Dimasyki


Ini... puisi-puisi terakhir dia,” kata ibu lunna seraya mengulurkan masing-masing untuk Icha,Alin,Cannie,dan Cassy. “Ginna, ini.”
Ginna mendongak dan menatap kaget si ibu. “saya?” tanyanya tak percaya. Ibu lunna hanya mengaangguk. “kata lunna, kamu membuat sisa hidupnya sangat berarti. Dia selalu bilang begitu.”
Ginna menyambut surat itu, tak sanggup lagi menahan tangis saat melihat kalimat pertamanya: Untuk sahabat

Untuk sahabat
Lupakah aku mengucap maaf?
Atau sekedar “terima kasih”
Untuk yang berarti dalam hidupku
Walau tak cukup banyak cerita untuk di saksikan
Tapi terlalu banyak permohonan untuk didoakan
Dan mimpi-mimpi tuk diwujudkan
Walau terbentang segala yang merintangi
Kau dan aku, kita tetap satu
Untuk sahabat......
Bila wujudku tak lagi nyata
Dan nafasku tak lagi bersamamu
Bila jasadku yang utuh sudah melebur
Dan ragaku telah hancur
Bila waktuku terbatas sampai detik ini
Dan ruanganku tak sama denganmu
Ingatlah aku, sahabat
Kau dan aku, kita tetap satu
Karena dengan itu
Kan kulanjutkan hidupku

                                                                                          Lunna Vania

“Lunna,” gumam Ginna. “Lunna Vania.” Tiba-tiba ia tersentak. SMA X. Lunna Vania. Ginna memutar kembali semua ingatan tentang Lunna. “god!” Ia membelalakan mata, terkejut karena kebodohannya selama ini.
“Dave, kita ke SMA X dulu,” pintanya
“Tapi nanti kamu ketinggalan pesawat lagi,” kata Dave setengah memelas. Ginna tak perduli.
“Please, Dave. Aku nga tenang kalo belum kesana.” Akhirnya Dave mengangkat bahu, lalu menuruti kemauannya. Mango hanya terdiam dibelakang, tak sanggup mengatakan apa-apa.
Setibanya di tempat tujuan, Ginna melompat turun diikuti Dave dan Mango. Ia berlari ke mading dan menemukan sebuah puisi di sana.

Pemenang lomba puisi tahun 2006

Siapakah Aku
          Kegelapan menatap lembut hari-hariku
Kehampaan menyapa hidupku dengan hangat
Kekosongan mengisi setiap lembar dalam hariku
Siapakah aku dalam kepasrahan ini?

Berjalan kulepas dengan tetesan air mata
Bebas, tanpa arah, ku memberontak
Siapakah sku dalam keputus asaan ini?
Aku yang kehilangan separuh jiwaku

Ku cari, kutemukan, namun kulepas
Kediamanku membodohi dalam ketidak percayaan
Demi sesaat, kulepas mereka yang abadi
Siapakah aku dalam kebisuan ini?

Tuhan....
Saat ku yang tanpa arti
Kembali ku bersujud memohon
Tetap kusyukuri yang ada
Tapi kuharap keheendakMu adanya kehendakku
Menopangku kembali seperti kehampaan ini datang
Dan ku kan menjawab yang berati
Kali kedua ku bertanya
Siapakah aku?

                                                                                Linna Vania

Ginna menatap tak percaya. “Gue bego!! Kok gue nga sadar dialah orangnya?” Dia menatap surat Lunna dengan tak berdaya, terpuruk dan terduduk di sana, bersama Dave yang terus menghiburnya.
Mango menatap puisi itu tanpa ekspresi. “Ini puisi Lunna.”
“Iya. Puisi Lunna,” kata seseorang di belakang mereka.
Icha, Alin, Cassy, danCannie bersiri disana membawa bertumpuk-tumpuk kertas, satu bola basket, dan puluhan piala. Mereka berjalan menuju lapangan, meninggalkan Ginna yang bingung tak mengerti. Mango menyusul mereka, menatap kosong lapangan basket itu. Dia ingat pernah berbicara dengan Lunna di sini.
“Apa yang kalian lakukan?” tannya Mango
“Kami mau membakar sertifikat Lunna, pialla, dan benda kesuaannya bola basket,” kata Cannie singkat. Mango mengernyit tak mengerti.
          “Kenapa dibakar?” tanyanya lagi
          “Soalnya.... kami mau, di surga nanti, dia bisa punya kebanggaan. Supaya malaikat-malaikat di surga tau, dia itu manusia baik di dunia. Supaya... dia tetapingat kenangan-kenangan di sini, bersama kami,” Cannie menjelaskan panjang lebar. Merka sangat tenang, sama sekali tidak mengeluarkan air mata, seakan tidak terjadi apa-apa.
          Api berkobar menjilat semua dengan rakus. Mereka mengamati sambil berdoa supa Lunna diterima di sisi Tuhan.
          “Cuma satu yang nggak kami bakar,” kata Cannie lagi. Alin mengangguk. “Piala terakhirnya yang akan dikubur bersama dia, kemenangan terakhirnya,” kata Alin.
          Mango termangu marah menatap Alin. Akhirnya dia berkata, “ Dihati gue dia selalu menang. Dia selalu memenangkan hati gue. Selalu!” serunya menahan emosi. Lalu dengan pedih dikeluarkannya secarik kertas kecil peninggalan Lunna yang terakhir.

          “Dan aku akan melanjutkan hidup tanpa pernah melupakanmu. Semoga kau menerimanya di surga.” Lalu Mango melempar kertas itu, yang disambut lembut oleh sang api. “ku kan meminta Tuhan agar para malaikatNya menemanimu kala aku tak bisa bersamamu. Sampai jumpa lagi Lunna. Bila mimpiku di dunia telah usai, aku akan pergi ketempatmu....”

Surat kecil untuk Tuhan

By: Adhitya Kurniawan



Surat Kecil Untuk Tuhan adalah sebuah buku yang diangkat dari kisah nyata perjuangan seorang gadis remaja Indonesia bernama Gita Sesa Wanda Cantika atau Keke melawan kanker ganas. Keke yang baru berusia 13 tahun adalah seorang gadis cantik, pintar dan mantan artis penyanyi cilik yang tiba-tiba divonis mengalami kanker jaringan lunak pertama kali di Indonesia. Kanker itu menyerang wajahnya dan membuat parasnya yang cantikmenjadi seperti monster, dokter pun mengatakan kalau hidupnya hanya tinggal beberapa bulan saja.
Mendengar vonis tersebut ayah Keke tidak menyerah, ia berjuang agar Keke dapat lepas dari vonis kematian. Perjuangan sang ayah menyelamatkan putrinya begitu mengharukan, Keke yang menyadari hidupnya akan berakhir kemudian menuliskan sebuah surat kecil untuk Tuhan.
Tuhan memberikan anugerahdalam hidupnya, Keke mampu bertahan bersama kanker itu selama tiga tahun lamanya walau pada akhirnya ia menyerah.

Senin, 24 Oktober 2011

Pangeran Kecil

By: Sri Utami


   Petualangan pangeran kecil yang meninggalkan keamanan planet mungilnya untuk berkelana di jagat raya,mempelajari tingkah laku aneh orang-orang dewasa melalui pertemuan-pertemuan luar biasa. Puncak pengembaraannya adalah perjalanannya ke bumi dan segala petualangan yang dialaminya memberi banyak pengalaman untuk pangeran kecil.
      Di planet pertama pangeran kecil bertemu dengan raja yang tidak bisa menolerir ketidak patuhan dia raja yang absolute di planet ke dua dihuni oleh orang yang sangat angkuh di planet ke tiga di huni oleh seorang peminum di planet ke empat bertemu dengan seorang pengusaha di planet ke lima planet ini sangat kecil dibandingkan dengan planet sebelumnya. Planet ke enam lebih besar dari pada planet sebelumnya. Planet ke tujuh adalah bumi pangeran kecil, menyeberangi gurun pasir dan hanya bertemu dengan setangkai bunga pangeran kecil, mendaki gunung tinggi tetatpi setelah berjalan lama akhirnya waktu tiba dijalan dan semua jalan menuju ke tempat manusia. Ia bertemu dengan rubah dan si rubah menginginkan pangeran kecil untuk menjinakannya setelah itu, setelah itu pangeran kecil melanjutkan perjalanannya untuk kembali ke planet asalnya dan tidak ada yang tahu asal planet pangeran kecil.  

Mencintai untuk disakiti

By: Femi Kusmiati



           CRUEL LOVE bercerita tentang gadis yang baik tergila-gila kekasihnya , joe sayang , belakangan rasa cinta itu malah membawanya menuju kehancuran . joe terlalu posesif dan nggak segan – segan melontarkan kata –kata kasar gadis . mereka pun lalu perpisah . joe meninggalkan gadis tetapi sakit hati gadis dan kenangan tentang joe terus tersimpan didalam hatinya . malah gadis terobsesi mengejar cinta joe kembali.
Dalam pencariannya gadis berkenalan dengan seorang lelaki seorang lelaki yang mengajarinya bahwa cinta itu sebenernya lembut kekerasan apa pun tak layak tertamengkan cinta , kini pertanyaaan yang muncul . maukah gadis melepas perasaannya kepada joe dan jatuh ke pelukan laiki-laki lain ????

Seindah Cinta Remaja

By: Alexandro Julio

     
     Kata orang yang sedang jatuh cinta , cinta itu indah namun kata orang yang baru saja putus cinta katanya cinta itu pahit dan menyakitkan . apa orang sudah dewasa cinta itu gairah hidup yang mampu membangkitkan semangat kata orang tua, cinta itu kasih saying , perhatian,saling menutupi satu sama lain , saling menjaga dan melindungi .bagai mana cinta menurut anak muda yag masih smp dan sma ? mereka punya cara sendiri untuk mengungkapkan rasa cinta . mereka juga punya pengertian sendiri mengenai cinta . seperti apa ? ingin tau??? Ikuti saja mengenai cinta anak smp dan sma yang menarik dan juga jenaka ini . sehingga anda pun akan tahu apa itu cinta bagi mereka , anak muda yang masih duduk dibangku smp dan sma selamat mengikuti

Anak Band

By: Sri Yuli


     Amanda, ialah seorang gadis yang baik hati dan periang , ia sangat sekali ngefans dengan band favoritnya yaitu exist band dan ia memang menyukai sekali band exlist karena personil band tersebut cakep dan ganteng-ganteng  pada suatu hari band exsit mengadakan meet and greet bersama fansnya . dan tidak ketinggalan Amanda pun dating untuk menyaksikan band kesayangannya itu tetapi .pas amandanya faca to face sama sang idola , kok sifat hugo tidak seperti yang mereka bayangkan ??? amanda kecewa berat dan berjanji ga mau dekat-dekat anak band lagi sayangnya tiba-tiba ada godaan teman thessa , david ikut kometisi the real band ditivi dan sering kirim sms keammanda . Amanda bingung . david kan baik mana cakep lagi dan kelihatannya cowo itu suka sama dia terus gimana dong . dengan  semua anak band punya sifat jelek seperti hugo ? atau …… memang iah .

The Keep

By: Aditya Angga


             Danny laki-laki muda yang memiliki sifat pemberani dan memiliki keingintahuan yang cukup tinggi , suatu ketika disebuah kota di amerika , dia melihat kastil tua yang sudah cukup familiar baginya , suatu hari pada saat dia masuk kedalam dunia aneh dan tersesat diatara dunia nyatakhayal dan supernatural , dibayang-bayang hantu kastil dan hantu masa lalu . Danny mencoba mencari jalan keluar untuk membebaskan dirinya disel penjara diwilayah berbeda untuk pertama kalinya . danny ke dunia yang berbeda termasuk mendengarkan kisah-kisah mereka yang telah mati .

Tikus-Tikus Badut

By: Rizki Julian P Aji



hidup mahasiswa...
hidup mahasiswa..
hidup mahasiswa..

dengan semangatnya mereka berteriak bagiakan gemuruh mesin pesawat lepas landas
derap langkah mereka memagari pentungan-pentungan bagikan mulut harimau ternganga yang siap memangsa
***
" baik..karena seluruh komisi telah setuju maka pelaksanaan pembangunan di sahkan. " kemudian Pimpinan sidang memukul palu untuk menutup persidangan seiring peserta yang lainnya membubarkan diri dari Gedung Dewan yang megah.

" jujur saja, sebenarnya secara pribadi, saya tidak setuju. saya merasa berdosa telah melukai hati rakyat " dengan suara pelan pram berbicara kepada Ray saat langkah mereka meninggalkan gedung dewan itu.
" sepertinya kita berada pada posisi yang sama, tekanan dari Partai cukup besar. sehingga kita tidak dapat berbuat apa-apa. saya juga sudah muak dengan partai saat ini, semuanya berbicara kepentingan " sahut roy kepada pram rekan di DPR yang berstatus hanya anggota biasa yang tidak memiliki kekuatan saat mengambil keputusan.
****

tolak pembangunan.....kalian hanya badut-badut kecil
kami mahasiswa menolak keras atas kebijakan DPR..
pemerintah juga saat ini juga sudah gila..tidak ada lagi yang bisa dibanggakan
Hidup Mahasiswa.....

seluruh arus lalu lintas macat total..ribuan mahasiswa meyerbu gedung DPR, orasi dari berbagai koordinasi mahasiswa membakar semangat pada mahasiswa yang lain. walau perut lapar ditengah panas kota tidak melengahkan semangat mereka yang sudah berkobar
Dorr....Dorr...Dorr
suara letusan kuat entah dari mana asalnya membuat suasana jadi panik, ratusan polisi berlarian mengejar aktivis-aktivis mahasiswa. suasana semakin tidak terkendali, kaca gedung dijamu oleh batu-batu amarah. Polisi dan mahasiswa saling pukul, masyarakat sekitar menonton dengan mulut ternganga dan mata melotot seakan tidak ingin melewatkan film action dengan ratusan pemain utama.

**
Presiden serta pejabat tikus lainnya duduk santai di kursi sofa menyasikan insiden tersebut melalui layar televisi LCD. mereka menyasikan sebuah adegan seru antara mahasiswa dengan aparat keamanan. Pejabat tikus tersebut mengandalkan peluru-peluru nyasar yang di legalkan menembus kala mahasiswa bersuara menentang kebijakan kotor.



Pemimpin Partai serta DPR tidak juga ingin ketinggalan dengan tayangan live tersebut. mulut mereka terbahak-bahak hingga berbusa melihat efek dari kepentingan mereka. Presiden, Partai, DPR secara terang-terangan mempertontonkan permainan busuk di tengah-tengah negara. Presiden, Partai, DPR adalah lingkaran setan yang tidak dapat di sentuh oleh masyarakat.


Proyek pembangunan Gedung DPR yang menelan uang negara triliyunan rupiah. ditengah-tengah kota miskin, ditengah-tengah ribuan bis kota membisingkan telinga jutaan pengemis, ditengah-tengah kota yang mendapat gelar Ibu kota termacet di DUNIA. Gedung itu akan berdiri megah, ratusan badut-badut tikus berenang ria didalamnya.
99% masyarakat menolak pembangunan gedung baru tersebut. sehingga mahasiswa terpakasa turun ke jalan menyerahakan tubuh mereka di hiasi oleh peluru-peluru panas dan pentungan besi. mahasiswa menunjukkan kepada elit-elit politik bahwa nafas mereka siap menjadi taruhan.
***
" bud.. sepertinya usaha kita tidak berhasil, tikus-tikus itu tetap melanjutkan proyeknya " sahut doni diatas kasur putih dengan sebuah jarum suntik menempel di pergelangan tanggannya. lilitan perban juga menutup bagian kepalanya yang masih mencucurkan darah segar.
" iya don..sudah kuliah kita terkendala, kita berbaring di kasur ini, kendraan roda terpakasa aku jual agar biaya pengobatan kita di Rumah sakit ini terlunasi. he....mereka hanya tikus-tikus kotor, itulah sebabnya saya tidak pernah suka sama partai. karena partai menciptakan presiden gila serta DPR gila...


mereka adalah sebagian dari ratusan mahasiswa yang terkapar saat menyeruakan dan menentang kebijakan-kebijakan yang tidak berpihak kepada rakyat. mereka adalah pahlawan-pahlawan rakyat. mereka adalah generasi-generasi bangsa yang telah menjadi korban dari pelaksana negara itu sendiri.

a Little White Lie

By: Hastyn Haula Ulfa




      Ocha benci Adit! Meskipun cowok itu idola cewek satu sekolah, bagi Ocha, Adit enggak lebih sekedar dari perusak image dan pembawa sial. Sejak kenal Adit, Ocha berevolusi jadi cewek cengeng, malu-maluin, suka bohong, dan doyan melet. Pokoknya Ocha benci Adit. Titik.
                Tuhan seperti memberikan jalan untuk membalas dendam ketika tanpa sengaja Ocha menemukan apa yang bakal dianggap harta karun oleh cewek-cewek disekolahnya: nomor handphone Adit, yang katanya susaaaaaaaah banget dicari tahu itu.
                Awalnya Ocha berencana menjual informasi nomor handphone Adit ke teman-temannya. Tapi karena nggak tega, akhirnya Ocha Cuma ngisengin Adit lewat SMS dengan nama samaran Ayu.
                Tapi bukannya sukses bales dendam, Ocha malah jadi tambah pusing. Soalnya kebohongan kecil yang dia ciptakan itu menimbulkan masalah baru. Adit ternyata naksir Ayu!